Contohnya seorang master seni bela diri, mereka tidak akan pernah menantang lawannya untuk pamer keahlian. Sebab ia tahu kemampuan masternya.
Berbeda dengan seorang pemula yang perlu membuktikan kepada lawan bahwa dia lebih baik daripada lawannya.
Baca Juga:
Gaya Hidup Anggota KPU Jadi Sorotan, Legislator: Kayak Don Juan, Sewa Jet hingga Dugem
2. Menipu diri untuk melewati masa-masa sulit
Setiap orang mungkin sesekali pamer, karena ini perilaku manusia normal. Tetapi jika pemer terus-terusan, artinya ada masalah.
Misalnya, seseorang pamer tentang kemegahan hidupnya dan bisnis yang ia jalankan. Orang tersebut ingin percaya bahwa bisnis berjalan dengan baik, meskipun faktanya bisa jadi sebaliknya.
Baca Juga:
4 Tips Gaya Hidup Orang Korea untuk Menjaga Berat Badan
Ini disebut sebagai cara menipu diri.
Tujuannya untuk melewati masa-masa sulit. Jika seseorang terpaksa membual tentang keberhasilannya, itu untuk membuktikan pada dirinya sendiri dan orang lain bahwa yang dilakukannya berjalan dengan baik.
3. Pengalaman masa kecil